BATAK | Penulis: Pencerah Pikiranmu
BATAK | Label: Adat Batak Toba
BATAK | Judul: Apa adat itu perlu?
BATAK | Artikel: Menurut saya adat batak itu sifatnya tidak boleh memaksa dan boleh untuk tidak dilakukan karena adat batak tersebut adalah buatan manusia yang ada unsur kesalahan dan adat batak itu adalah ciptaan manusia batak jaman dahulu sebelum mengenal Tuhan Yesus.
Mengapa orang batak generasi I (yang lahir sejak tanggal kemerdekaan RI) menyebut bahwa adat batak itu tidak bertentangan dengan Tuhan?
Jika memang tidak bertentangan dengan Tuhan kenapa orang batak generasi I masih menjelek-jelekkan dan marah kepada orang yang tidak melaksanakan adat (hurang maradat) walaupun sudah ada acara kebaktian doa? Bukankah hal itu berarti adat adalah nomor 1 dan Tuhan adalah nomor 2 ?
Apakah para manusia batak paradat ini sebenarnya adalah manusia-menusia munafik yang menomorsatukan adat dan mendewakan adat batak di atas Tuhan dan pura-pura menyebut nama Tuhan Yesus padahal kalau tidak ada adat maka dia marah-marah/tersinggung/sedih ?
Itukah yang namanya percaya, mengerti dan taat kepada firman Tuhan ?
Jaman purbakala manusia tidak pakai baju apakah berarti jaman sekarang tidak pakai baju juga? Jaman dahulu adat batak dilaksanakan karena belum mengenal Tuhan, dan sekarang telah mengenal Tuhan tapi kenapa adat masih dipaksakan ?
Apakah adat batak membawa para manusia batak paradat ke surga atau ke neraka ?
Mohon semua orang batak yang masih menginginkan adanya kebenaran firman Tuhan ditegakkan, mari bersatu untuk melawan adat batak yang sebenarnya secara sosial dipaksakan.
Terima kasih Tuhan Yesus Kristus.
--
Visitor Ip: 131.107.5.21, 131.107.5.21, 127.0.0.1
10comments:
biar bagaimanapun Firman-lah yg menjadi dasar kehidupan Kristiani..
http://ekos06.student.ipb.ac.id
http://koje89.blogspot.com
http://youthscare.blogspot.com
jadi tidak ada alasan mengatakan adat batak itu tidak sejalan dengan Firman Tuhan
jangan sok tau lo!! kau ini orang batak atau orang kafir??
sadar dulu kau woyy anjing..!!
Post a Comment
Jolo tiniktik sanggar laho bahenon huru-huruan, Jolo sinukkun marga asa binoto partuturan.
Untuk membalas komentar ke Nama/ Id tertentu, silahkan tambahkan "@" sebelum Nama atau ID komentar yang ingin dibalas/ reply
contoh: @name atau @5867483356795408780.0
Isi Komentar/ Reply
ps:
- Untuk mengetahui ID komentar yang ingin di reply silahkan klik [Comment ID]
- Berkomentarlah dengan tutur kata yang sopan, adalah hal yang manusiawi untuk berbeda pendapat